Kelenteng Sam Poo Kong Ini Tempat Wisata Religi Warga Konghucu di Semarang

Mengenal sam poo kong, tempat wisata religi warga konghucu di semarang, banyak spot foto yang indah dan menarik-Ist-

 

radarbengkulu.bacakoran.co - Kelenteng Sam Poo Kong adalah kuil untuk umat Konghucu, tetapi orang-orang dari agama lain juga dapat berkunjung untuk melihat kuil ini. 

Namun, sebelum berkunjung ke sana, wisatawan perlu mengetahui sejarah Sam Poo Kong.

Menurut pakarnya Kelenteng Agung Sam Poo Kong juga dikenal dengan sebutan Kelenteng Gedung Batu. 

BACA JUGA:Mobil Listrik yang Dibuat Mengutamakan Performa Murni dan Dominasi Lintasan

BACA JUGA:Spesifikasi 2 Sepeda Listrik Segway yang Aduhai Mantap

Ini bukan hanya situs bersejarah tetapi juga salah satu tempat wisata yang lazim di kota Semarang.

Mengetahui sejarah Sam Poo Kong di Semarang sebelum Anda berkunjung dapat memberikan wawasan penting tentang sejarah agama dan kepercayaanP

Informasi sejarah juga dapat menjadi panduan yang berguna ketika Anda tiba di Sam Poo Kong.

BACA JUGA:4 Tempat Ngedate yang Estetik di Semarang Mulai dari Galeri Seni hingga kulineran, Yuk kunjungi!

BACA JUGA:Tempat Wisata Dengan Pesona Alam Sejuk Yang Memikat di Semarang Jawa Tengah, Surganya Liburan Para Wisatawan

Sam Poo Kong terletak di Jalan Simongan 129, Bongsari, Kecamatan Semarang Barat, Kota Semarang, Jawa Tengah.

 

Lokasinya sangat strategis dari dua stasiun kereta api di Semarang, yaitu 6 km dari Stasiun Semarang Tawan dan 5,9 km dari Stasiun Semarang Poncol.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan