Eit, Biji Nangka Jangan Dibuang Begitu saja Karena Ada Manfaatnya Loh, Simak Yuk Ulasannya Disini

Biji nangka dikenal memiliki kandungan antioksidan. Kaya akan kandungan protein, karbohidrat, forfor, riboflavin, thiamin, dan magnesium. Tidak heran, jika ada banyak manfaat biji nangka rebus yang bisa diandalkan untuk kesehatan-poto ilustrasi-

Kesehatan Kulit

Manfaat biji nangka rebus bisa diandalkan untuk menjaga kesehatan kulit. Kesehatan kulit ini meliputi wajah dan seluruh tubuh. Dapat membantu menghilangkan kerutan, melembabkan, dan meredakan jerawat.

Cobalah dengan mulai merendam biji nangka dalam susu dingin. Jika sudah, haluskan biji nangka dan gunakan sebagai masker. Terapkan dengan rutin agar kulit wajah yang cantik dan bersih secara alami bisa dirasakan.

 

Jika tidak ingin menjadikannya masker, cukup konsumsi biji nangka rebus ini secara rutin. Biji nangka akan tetap membuat wajah nampa halus dan lembab secara alami. Sebab, kandungan seratnya dapat membantu menghilangkan racun dalam kulitmu.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan