Berikut 10 nutrisi yang terkandung dalam kacang tanah dapat membantu mendukung kesehatan prenatal.
1. Besi
Semua jenis kacang, termasuk kacang tanah, kaya akan zat besi. Kacang tanah utuh atau selai kacang akan membantu Anda mencegah anemia.
2. Lemak tak jenuh tunggal
Kacang tanah kaya akan lemak tak jenuh tunggal, terutama asam oleat, yang bermanfaat bagi jantung.
Anda dapat mengonsumsi segenggam kacang tanah setiap hari untuk mencegah penyakit jantung.
3. Fitosterol
Kacang tanah merupakan sumber fitosterol yang baik, yang juga disebut beta- sitosterol , yang menghambat perkembangan tumor.
Kategori :