5 Minuman Tradisional Khas Jabar Ini Wajib Dicobain, Ada Es Cendol hingga Es Goyobod yang Menggugah Selera
Minuman Tradisional Khas Jabar Ini Wajib Dicobain, Ada Es Cendol hingga Es Goyobod yang Menggugah Selera-Poto ilustrasi-
Bajigur baik untuk tubuh karena terbuat dari bahan-bahan alami yang sehat.
2. Bandrek
Aroma bandrek yang kuat karena penggunaan rempah-rempah yang sehat. Jahe dan gula merah adalah bahan terpenting dalam bandrek.
Selain menghangatkan tubuh, bandrek juga dapat mengobati berbagai penyakit ringan, seperti radang tenggorokan dan batuk.
3. Lahang
Minuman manis dan menyegarkan yang terbuat dari daun bawang atau sari aren.
Lahang dianggap sebagai minuman isotonik tradisional dan cocok untuk diminum saat mengalami dehidrasi parah.
Lahang sekarang sulit ditemukan di kota-kota besar, tetapi masih dapat dengan mudah ditemukan di daerah pedesaan dan kota-kota kecil.
4. Cendol
Tidak seperti minuman tradisional Jawa Barat lainnya, cendol paling enak diminum dalam keadaan dingin.