Ini Syarat Shalat Jumat dan Keutamaan Bagi yang Mengerjakannya, Yuk Pelajari

Sabtu 05 Oct 2024 - 08:07 WIB
Reporter : Eka
Editor : Syariah m

Maka tidak heran jika definisi salat Jumat secara umum adalah ibadah yang diwajibkan bagi kaum pria.

 

Syarat wajib untuk salat Jumat.

 

-Muslim.

 

- Laki-laki. Dengan kata lain, salat Jumat tidak wajib bagi wanita.

 

-Harus merdeka atau budak.

 

- Berakal sehat. Orang gila tidak diwajibkan melaksanakan salat Jumat.

 

-Baligh(dewasa).Dengan kata lain,anak-anak tidak diwajibkan untuk menghadiri salat Jumat.

 

-Harus dalam keadaan sehat.

 

Kategori :