25 Istilah dalam Sepak bola, Masih Banyak yang Salah Kaprah dengan Arti Istilah Penalti

Senin 05 Aug 2024 - 06:20 WIB
Reporter : seno
Editor : syariah m

 

radarbengkulu.bacakoran.co - Sepakbola merupakan oleh raga paling populer di dunia. Rasanya, tidak ada yang tidak tahu dengan olahraga si kulit bundar ini. 

Di beberapa negara, sepakbola sudah menjadi industri. Tak heran, pemain-pemain klub top dunia bisa memberikan gaji puluhan bahkan ratusan miliar kepada 1 pemain setiap musim. 

Pertandingan antar negara juga tidak kalah menarik. Mulai dari skup yang kecil, ruang lingkup benua, hingga piala dunia. 

Meski hanya menyajikan pertandingan sepakbola, hiruk pikuk piala dunia bisa mengalahkan perhelatan olimpiade yang menandingkan multi cabang olahraga antar negara.  

Mengingat sepakbola sudah menjadi bagian dari kehidupan populasi manusia di dunia. Tidak ada salahnya kita mengetahui istilah-istilah dalam dunia sepakbola. Bahkan penalti saja masih banyak yang salah kaprah. 

Berikut ini 25 istilah dan penjelasan dalam dunia olahraga sepakbola:

 

1. Gol:

Poin yang dicetak ketika bola sepenuhnya melewati garis gawang.

 

2. Offside:

Keadaan di mana seorang pemain berada di posisi lebih dekat ke garis gawang lawan dibandingkan dengan bola dan pemain lawan saat bola dimainkan, kecuali jika pemain tersebut berada di garis gawang.

 

3. Kartu Merah:

Kategori :