9 Tips Mengelola Gula Darah Agar Stabil Selama Kehamilan untuk Mencegah Diabetes Gestasional
Diabetes gestasional adalah kondisi yang terjadi ketika kadar gula darah meningkat selama kehamilan. Kondisi ini memengaruhi sekitar 2-10% ibu hamil-poto ilustrasi-
Mengelola kadar gula darah selama kehamilan sangat penting untuk mencegah diabetes gestasional dan menjaga kesehatan ibu serta janin.
Dengan mengatur pola makan yang sehat, tetap aktif secara fisik, dan memantau kadar gula darah, ibu hamil dapat menjaga kadar gula darah tetap stabil.
Bagi mereka yang berisiko tinggi, konsultasi rutin dengan tenaga medis sangat disarankan untuk mendapatkan panduan yang tepat.