Dua Calon Jemaah Haji Bengkulu Ditunda Keberangkatannya Tahun Ini

Jemaah Haji/ist--

BACA JUGA:Hutan Bengkulu Kini Tinggal 645.116 Hektar

Sementara itu, Kepala Bidang Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Bengkulu, Dr. H. Intihan, M.H, menyatakan bahwa selain proses pelunasan, persiapan lainnya seperti bio visa, Machine Readable Travel Document (MRTD), dan hal-hal teknis lainnya berjalan lancar.

"Proses bio visa Bengkulu menjadi yang terbaik se-Indonesia, dengan progres hampir mencapai 85 persen," kata Intihan. 

Semua persiapan lainnya berjalan dengan baik dan tanpa kendala, menunggu finalisasi pemeriksaan untuk memulai langkah-langkah berikutnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan