Pesawat Wings Air Stop Terbang ke Mukomuko Karena Faktor Operasional
Editor: Syariah M
|
Jumat , 11 Apr 2025 - 20:04

Pesawat Wings Air Stop Terbang ke Mukomuko--
"Berdasarkan informasi yang kami terima dari pihak maskapai, penerbangan Wings Air dihentikan sementara karena alasan operasional. Untuk detil mungkin bisa ke pihak maskapai. Kalau kami (Bandara) ini hanya pelayanan," terang Angga dalam keteranganya pada hari Jumat 11 April 2025.
Ia mengatakan pihak maskapai mengkonfirmasi bahwa mereka akan kembali beroperasi ke Mukomuko pada tanggal 19 April mendatang.
"Informasi yang kami terima itu, tanggal 19 April kembali beroperasi," sambung Angga.