4 Wisata Kuliner di Bogor yang Wajib dicoba saat Libur Lebaran, nikmat bikin menggugah selera!

4 Wisata Kuliner di Bogor yang Wajib dicoba saat Libur Lebaran, nikmat bikin menggugah selera!-Poto ilustrasi-
Hidangan ini memiliki rasa pedas dan manis, disebabkan oleh campuran buah-buahan atau sayuran yang diawetkan dan dicampur dengan cuka.
Pengunjung dapat menjumpai asinan Bogor di berbagai lokasi di kota Bogor.
Salah satu yang paling terkenal adalah tempat makan Asinan Gedung Dalam, yang telah beroperasi sejak tahun 1978.
Laksa Bogor
Tidak seperti laksa lainnya, laksa Bogor disajikan dengan oncom sebagai bahan utama yang terpenting.
Bahan tambahan lain pada hidangan ini adalah kuah santan yang pekat dan lezat, disertai bihun, telur rebus, dan daun kemangi.
Salah satu tempat yang terkenal dengan laksa Bogor adalah Laksa Bogor Pak Inin.