
radarbengkulu - Banyak orang yang sering mengalami susah buang air besar (BAB) ketika sedang menjalankan ibadah puasa dikarenakan perubahan pola makan dan juga asupan cairan.
Selama menjalankan ibadah puasa, tubuh tentunya tidak banyak mendapatkan makanan dan minuman dalam waktu yang lama, sehingga asupa erta dari buah, sayur, dan juga biji bijian berkurang.
BACA JUGA:Wajib Coba Nih! Berikut Ini 5 Tips Atasi Ngantuk Saat Berpuasa
Tidak hanya itu, kurangnya asupan cairan selama puasa bisa menimbulkan feses yang menjadi keras sehingga susah di keluarkan dan bisa menyebabkan sembelit.
Mengutip dari sumber kompastren.com, ada sejumlah tips agar lancar BAB saat menjalankan puasa. Yuk simak!
Mengkonsumsi Serat Alami
Menurut pakarnya, sangat penting untuk minum air putih dengan cukup selama waktu berbuka puasa hingga sahur.
Kekurangan cairan ternyata dapat mengakibatkan feses mengeras dan sulit untuk dikeluarkan.
Supaya BAB lancar, harus banyakminuma ir putih minimal 8 gelas per harinya dengan bertahap.seperti dua gleas saat berbuka puasa, dua gelas setelah tarawih, dua gelas sebelum tidur dan dua gelas saat sahur.