10 Manfaat Buah Mengkudu yang Jarang Diketahui, Bisa Bikin Tubuh Menjadi Sehat

10 Manfaat Buah Mengkudu yang Jarang Diketahui, Bisa Bikin Tubuh Menjadi Sehat-foto halodoc-

8. Menjaga kesehatan kulit

 

Jus buah mengkudu mengandung berbagai kandungan yang bersifat analgesik, antioksidan, hingga antiinflamasi. Ketiga sifat tersebut berfungsi untuk meningkatkan kesehatan kulit.Saat membran sel bisa berfungsi dengan baik, kulit dapat menyerap nutrisi dan mengeluarkan racun dengan lebih baik.

 

9. Meningkatkan kesehatan mata

 

Antioksidan pada buah ini mampu meningkatkan kesehatan mata. Dengan begitu, kamu dan anggota keluargamu akan terhindar dari berbagai penyakit mata, seperti katarak.

 

10. Mengelola tekanan darah

Buah Mengkudu mengandung berbagai nutrisi, salah satunya potasium. Kandungan ini mampu membantu dalam menurunkan tekanan darah.

Lalu, bagaimana cara mengolah buah mengkudu untuk obat darah tinggi? Kamu bisa mengonsumsi ekstrak buah ini dalam bentuk jus atau obat herbal. 

Tetapi buah Mengkudu ini juga tidak bisa dikonsumsinya sembarangan ada beberapa orang yang sebaiknya tidak mengonsumsi jus atau buah mengkudu, yaitu Mengidap gangguan hati,engidap gangguan ginjal,nak-anak dan lansia,ibu hamil,sedang menjalani pengobatan tertentu.Sebaiknya kita harus berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan