Ini Dia Syarat Pendaftaran TNI Angkatan Laut Gelombang II 2024

Ini Dia Syarat Pendaftaran TNI Angkatan Laut Gelombang II 2024-Ist-

1. Pria, tinggi badan minimal 163 cm dan berat badan seimbang

2. Berusia minimal 17 tahun 9 bulan dan maksimal 22 tahun saat pembukaan pendidikan pertama

3. Berijazah minimal SMP

4. Bersedia untuk jalani ikatan dinas pertama (IDP) selama 10 tahun terhitung mulai saat dilantik jadi Kelasi Dua

5. Bintara PK TNI AL

6. Berusia minimal 17 tahun 9 bulan dan maksimal 22 tahun saat pembukaan pendidikan pertama

7. Berijazah minimal SMA/MA semua jurusan dan SMK sesuai degan jurusan kebutuhan TNI AL

8. Pria atau wanita, dengan tinggi minimal 163cm untuk pria dan 157 cm untuk wanita, berat badan seimbang.

9. Nilai akhir rata-rata dari 6 mata pelajaran minimal 55,00

10. Bersedia untuk jalani ikatan dinas pertama (IDP) selama 10 tahun terhitung mulai saat dilantik jadi Serda

 

 

Link Pendaftaran TNI Angkatan Laut Gelombang II 2024

 

Sementara itu, untuk pendaftaran Bintara dan Tamtama PK TNI AL 2024 dilaksanakan dalam dua tahapan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan