4 Tempat Makan di Cirebon yang Menawarkan Pemandangan Indah, Cocok Dinikmati Bersama Keluarga

Tempat Makan di Cirebon yang Menawarkan Pemandangan Indah, Cocok Dinikmati Bersama Keluarga-Ist-
radarbengkulu.bacakoran.co - Mencari lokasi makan di Cirebon yang tidak hanya menyuguhkan hidangan nikmat, tetapi juga menyajikan pemandangan menawan untuk dinikmati bersama keluarga.
Tidak perlu khawatir lagi, kamu tidak perlu bingung. Ada empat rekomendasi tempat makan di Cirebon dengan pemandangan menarik yang ideal untuk berkumpul bersama keluarga berikut ini seperti dikutip dari sumber kompas.com.
BACA JUGA:Enak Dan Banyak Pilihan, Yuk Cobain 5 Tempat Makan di Tebet Ini, Mulai dari Bakmi hingga Warteg
Rumah makan klapa manis
Tempat makan Klapa Manis terletak di Jalan Raya Gronggong, Patapan, Beber, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Buka mulai pukul 10.00 sampai 22.00 WIB.
Ada tempat makan dengan pemandangan menakjubkan di Cirebon yang bisa kamu kunjungi, Rumah Makan Klapa Manis ini menyajikan menu khas dari Nusantara.
Ayam Bakar Madu, Gurame Bakar Madu, Nasi Timbel Komplit dengan Ayam, dan Nasi Timbel Komplit Gepuk. Harga per porsi yang tersedia mulai dari Rp 30.000.
Salt sunda dan seafood
Salt Sunda & Seafood terletak di Jalan Raya Gronggong Blok Warung Duwet, Ciperna, Talun, Cirebon. Buka mulai pukul 11.00 hingga 21.00 WIB.