Resep Soto Padang dengan Kuah Kental yang Gurih dan Kaya Akan Rempah, Makin Nikmat Disantap Saat Cuaca Dingin
Editor: Syariah m
|
Sabtu , 21 Dec 2024 - 10:19
Resep Soto Padang dengan Kuah Kental yang Gurih dan Kaya Akan Rempah, Makin Nikmat Disantap Saat Cuaca Dingin-Poto ilustrasi-
- Daun seledri
- Daun bawang
- 1 lembar daun kunyit
- 2 lembar daun salam
- 4 lembar daun jeruk
- 1 batang sereh
- 1 biji pala
- 1 ruas kayu manis
Bumbu halus :
-5 bawang putih
- 10 bawang merah
- 1 ruas Jahe
- 1 ruas Lengkuas
- 1 ruas Kunyit