Mengenal Daun Jarak dan Manfaatnya

Sabtu 12 Oct 2024 - 21:17 WIB
Reporter : Adzkia Brilliantna
Editor : Azmaliar

Tanaman ini dikenal dengan daunnya yang lebar dan menyerupai bentuk bintang. Daun-daun ini memiliki tepi berigi dengan warna hijau gelap yang mencolok.

Tanaman jarak ini dapat tumbuh setinggi 3 hingga 4 meter dan sering ditemukan dipinggir jalan, padang, atau pekarangan rumah.

Manfaat dan potensi daun jarak sebagai tanaman herbal memang patut diperhatikan. Dengan pengolahan yang tepat, daun ini bisa menjadi solusi alami untuk berbagai masalah kesehatan.

Kategori :