Jangan Dianggap Spele! Ternyata Stres dan Konsumsi Makanan Ini Menyebabkan Bau Badah Loh. Yuk Cek Faktanya D

Sabtu 31 Aug 2024 - 09:48 WIB
Reporter : eka purnama
Editor : syariah m

Dengan kata lain, mereka terakumulasi dalam lemak tubuh dan larut dalam keringat dan air liur,” jelas Preti.

Banyak orang percaya bahwa makanan pedas atau beraroma kuat, seperti kari, menyebabkan bau badan.

Namun,  para ahli mengklaim bahwa belum ada penelitian yang membuktikan hal ini. Namun demikian, makanan seperti bawang putih dapat membuat napas berbau tidak sedap untuk sementara waktu.

BACA JUGA:Aksi Simpatik Relawan Meriani: Bersih-Bersih Usai Pendaftaran di KPU Bengkulu

BACA JUGA:DPP dan DPD Partai Perindo Siap Kawal Kemenangan Rohidin-Meriani di Pilgub Bengkulu 2024

Selain stres dan makanan, bau badan yang tidak normal juga dapat menjadi tanda adanya masalah kesehatan seperti ginjal, hati, atau diabetes.

Beberapa penelitian bahkan mencoba melatih anjing untuk mendeteksi bau badan yang tidak normal sebagai gejala awal penyakit tertentu.

“Karena anjing dapat mendeteksi bau manusia, beberapa kelompok mencoba mendanai penelitian untuk menggunakan anjing sebagai alat penginderaan.

“Kami dapat melatih mereka untuk mendeteksi bau yang tidak biasa sejak dini melalui pernafasan dan memperingatkan jika kadar gula darah mereka rendah atau tinggi,” tutupnya.

Kategori :