Hindari Depresi, 4 Tips Mengatasi Rasa Stres Saat Dilanda Kesibukan Tugas Kuliah Hingga Deadline Pekerjaan

Tips Mengatasi Rasa Stres Saat Dilanda Kesibukan Tugas Kuliah-Poto ilustrasi-

 

 

radarbengkulu.bacakoran.co - Dalam kehidupan kita yang sibuk, stres adalah sesuatu yang sering kita alami. 

 

Memenuhi tenggat waktu di tempat kerja, tugas kuliah yang menumpuk, mengatur keuangan dan tabungan, masalah lalu lintas saat berkendara di jalan raya semua hal ini tentu dapat memengaruhi kesehatan mental.

BACA JUGA:Imbau Pengendara Waspada, BPBD Benteng Koordinasi ke DLHK Provinsi

BACA JUGA:Bawaslu Bengkulu Tindaklanjuti Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN Provinsi

Menurut ahlinya beberapa data menunjukkan bahwa pada tahun 2023, prevalensi depresi di Indonesia akan mencapai 1,4%. 

 

Cove, sebuah perusahaan teknologi properti (pro-tech) terkemuka, percaya bahwa kesehatan mental yang baik dapat didukung dari kegiatan sederhana, kegiatan yang dapat dilakukan dari tempat tinggal Anda.

BACA JUGA:Dani Hamdani- Sukatno Janji Wujudkan Pendidikan Gratis Plus di Kota Bengkulu

Jadi, dilansir dari sumber idntimes, Cove menyajikan empat tips sederhana yang dapat Anda lakukan untuk mengatasi stres. Simaklah!

 

Olahraga yang berorientasi pada kesehatan dan kesadaran

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan