radarbengkulu.bacakoran.co - Bagi Anda yang berencana untuk menghabiskan waktu bersama pasangan, Tegal memiliki sejumlah tempat dinner yang romantis.
Menikmati dinner romantis bersama pasangan pasti akan membuat hubungan Anda semakin mesra.
Menurut pakarnya, tempat dinner yang romantis menawarkan suasana yang nyaman dengan interior kontemporer, makanan yang enak, dan musik live. Hal ini akan membuat dinner Anda lebih berkesan.
Berikut ini menutip dari laman jenedeladunia adalah beberapa tempat dinenr romantis di Tegal untuk referensi Anda:
- Boothcin Coffee Tegal
Diambil dari Instagram @boothcincoffeetegal, Boothcin Coffee Tegal merupakan tempat dinner yang asyik dan nyaman.
Tempat dinner ini memiliki dua area, yaitu indoor dan outdoor. Area indoor ber-AC, sedangkan area outdoor berada di atap.
Tempat dinner ini menawarkan suasana yang romantis, menjadikannya salah satu tempat dinner paling populer di Tegal. Tempat dinner ini juga cocok untuk dijadikan tempat kencan bersama pasangan.
Di Boothcin Coffee Tegal, Anda juga bisa mencicipi berbagai hidangan lezat. Mulai dari nasi putih dan ayam krispi, nasi matadori krispi, brown sugar pandan soft serve, vanilla latte dan masih banyak lagi.
Alamat Boothcin Coffee Tegal di Jalan Raya Banjaran-Balamoa, Tengah, Pegirikan, Kecamatan Talang, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah 52193.
- North Beach Cafe & Space Tegal
North Beach Cafe Tegal memiliki suasana pantai yang romantis. Tempat dinner ini menawarkan suasana santai yang membuat pengunjung betah.
Menu makanannya pun bervariasi. Bebek betu, agriotuna, sotobetawi tenderloin dan nasi daging sapi pedas adalah beberapa hidangan yang ditawarkan.
Alamat North Beach Cafe & Space Tegal di Jalan Sipelem No. 26, Kraton, Kecamatan Tegal Barat, Kota Tegal, Jawa Tengah 52112.