1.Memiliki kualifikasi akademik S1/D-IV sesuai dengan mata pelajaran yang diampu
2. Tidak berstatus sebagai mahasiswa aktif
3. Telah mengajar minimal 2 tahun
4. Memiliki sertifikat pendidik
5. Sehat jasmani dan rohani.
BACA JUGA: PPDB SMA/SMK di Provinsi Bengkulu Dimulai 19 Juni, Seriuslah Ikuti Aturan
BACA JUGA:Pemerintah Provinsi Masih Berupaya Cari Solusi Abrasi Pantai Ketahun
Dokumen Persyaratan PPG Daljab 2024
Adapun dokumen yang perlu disiapkan peserta untuk mendaftar PPG Daljab berdasarkan dari tahun sebelumnya adalah sebagai berikut.
1. Kartu Tanda Penduduk (KTP)
2. Ijazah S1/D-IV
3. Sertifikat pendidik
4. Fotokopi ijazah terakhir
5. Fotokopi transkrip nilai Fotokopi SK Pengangkatan Kepala Sekolah/Madrasah
6. Fotokopi SK Pengangkatan Guru Tetap
7. Fotokopi SK Pengangkatan Guru Tidak Tetap