Lebaran Banyak Tamu Datang, Taruh 5 Tanaman Wangi Ini di Rumahmu

Kamis 11 Apr 2024 - 10:06 WIB
Reporter : Eka Purnama Sari
Editor : Syariah muhammadin

Melati merupakan tanaman populer yang mengeluarkan aroma harum. Tanaman ini memiliki gugusan bunga berwarna putih yang harum.

 

Jika ingin menanam melati di dalam ruangan, pastikan di luar ruangan karena akan membutuhkan banyak sinar matahari.

 

 Selain itu tanaman melati membutuhkan tanah yang lembab dengan drainase yang baik. 

 

Kemudian pangkas tunas tua setelah berbunga untuk mendorong pertumbuhan baru.

3. Ylang-ylang

Tanaman Ylang-ylang menghasilkan bunga berwarna kekuningan dengan aroma yang harum. 

Tanaman ini sering digunakan dalam aromaterapi karena aromanya yang harum. Padahal, bunganya merupakan salah satu bahan pembuat parfum merek ternama.

Tanaman ini juga menyukai sinar matahari penuh dengan tanah subur dan tidak kering. Lalu jangan lupa untuk melakukan pemupukan setiap 3-4 bulan sekali.

4. Sedap Malam

Bunga sedap malam mengeluarkan aroma khas pada malam hari, sesuai dengan namanya. 

Sebab bunga sedap malam hanya mekar pada malam hari. Tanaman ini dapat tumbuh subur di bawah sinar matahari dan tanah yang memiliki drainase yang baik.

5. Gardenia

Gardenium atau Gardenia merupakan tanaman yang baunya biasanya sangat digemari.

Kategori :