Dolar Amerika Urutan ke 10, Ini Dia Nama 10 Mata Uang Tertinggi di Dunia Tahun 2024

Mata uang tertinggi di dunia saat ini dipegang oleh negara Kuwait asal Timur Tengah. Dolar Amerika yang dikenal kuat justru ada di posisi terbawah pada tahun 2024-poto ilustrasi-

 

Nilai 1 EUR = 1,08 dolar Amerika = Rp 17.452,80

BACA JUGA:Pesona Bukit Kayoe Putih, Tempat Wisata Terbaru di Mojokerto Yang Menawarkan Keindahan Alam Perbukitan

Euro adalah mata uang resmi bagi 20 dari 27 negara yang tercatat pada wilayah Uni Eropa. Mata uang ini menjadi yang terbesar kedua setelah dolar Amerika sebagai cadangan yang banyak diperdagangkan. Koin dan uang Euro mulai beredar di tahun 2002 tanpa berpatokan dengan nilai mata uang manapun.

 

10. United States Dollar (USD)

 

Nilai 1 dolar Amerika = Rp 16.160

 

Mata uang tertinggi di dunia yang terakhir yaitu dolar Amerika yang resmi dipakai di wilayah AS. Nilai tukar yang sering digunakan adalah Euro ke dolar Amerika dan sebaliknya.

 

Banyaknya perdagangan dolar Amerika menyebabkan nilainya meningkat signifikan dari waktu ke waktu. Mereka menjadi salah satu yang terkuat karena memiliki kekuatan besar di kancah politik internasional.

 

Alasan Dolar Amerika jadi Patokan Mata Uang Dunia

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan