Berwisata Sambil Kulineran di Puncak Bogor, Ini 3 Rekomendasi yang Bisa Dikunjungi

wisata kuliner di puncak bogor, bersantap sambil menikmati pemandangan yang menenangkan-Ist-

BACA JUGA:3 Tempat Wisata Di Tenjo Bogor, Alamnya Yang Asri Dan Sejuk Cocok Untuk Dikunjungi Bersama Keluarga

Tempatnya sejuk dan nyaman serta cocok untuk wisatawan yang ingin berlama-lama. 

 

Restoran ini juga memiliki tempat bermain anak, tempat duduk yang strategis dan kolam renang dengan pemandangan yang indah.

 

Menumakanan yang beragamantaralaindadih telur puyuh, terong krispi, kailan 2 rasa, ramen, nasi goreng, mee godog, mie goreng, tumis bihun, iga bakar, Singaporehot plate, tongseng kambing, steak, aneka ikan, dan udang.

 

 

Menu makanan penutup juga tersedia, dengan roti bakar, banana split, eskrim sundae 

dan es buah mulai dari R20.000. 

 

Restoran ini juga menawarkan menu makanan pembuka seperti pisang goreng keju, barabara, bola-bola mozzarella, tahu sambal asin, kentang goreng, sosis goreng dan pangsit komplit, dan pengunjung dapat merogoh kocek mulai dari Rp 23.000 untuk mencicipi makanan pembuka tersebut.

 

Menu minumannya antara lain strawberry milk, caramel macchiato, es kopi gula aren, variasi espresso, variasi café latte, jus & smoothie, float & mocktail, dan milkshake. 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan