Sakit Gigi? Ini Penyebabnya dan Begini Cara Meredakannya

Ini Cara Meredakan Sakit Gigi, Serta Penyebab Sakit Gigi-poto ilustrasi-

 

Penyebab terjadinya TMD dapat diakibatkan karena kehilangan gigi geligi yang tidak diganti, maloklusi gigi atau posisi susunan gigi dan rahang yang tidak normal, hubungan antara rahang atas dan rahang bawah yang tidak baik, pembuatan protesa atau gigi tiruan yang tidak tepat, trauma kecelakaan, kebiasaan buruk bruxisme atau menggertakan gigi, clenching atau mengatupkan rahang atas dan bawah dengan keras, dan lain sebagainya.

 

Tetapi bagi kita yang mengalami  ada 5 C

cara yang cukup ampuh meredakan sakit gigi

 

 

Ada banyak cara meredakan sakit gigi dengan alami sebelum Anda mengunjungi dokter gigi, bahkan bahannya bisa ditemukan di rumah. Untuk keluhan yang tidak berat, berikut adalah beberapa bahan yang dapat digunakan untuk meredakan sakit maupun ngilu yang Anda alami:

 

 1. Berkumur Air Garam Hangat

 

Berkumur merupakan salah satu cara meredakan sakit gigi dengan cepat yang efektif dengan melepaskan sisa-sisa makanan yang masih ada di dalam mulut. Anda dapat menambahkan setengah sendok teh garam dalam segelas air hangat untuk berkumur. Penelitian menyatakan bahwa garam memiliki khasiat antibakteri dan antiradang sehingga dapat membantu membunuh bakteri jahat dalam mulut dan meredakan pembengkakan.

 

2. Cengkih

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan