Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kaur Menggelar Lomba Bertutur tingkat SD/MI

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kaur Menggelar Lomba Bertutur-Hendri-RADAR BENGKULU

    Sementara, Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kaur Yarkan Tawami S.Pd menjelaskan, dengan di dukung Perpustakaan yang mumpuni, Pemerintah Kabupaten Kaur sudah menyiapkan fasilitas  yang cukup ruangan membaca yang nyaman dan buku bacaan yang lengkap, kita harus memupuk minat baca dengan mengadakan lomba bertutur (bercerita) sehingga keinginan anak-anak termotivasi ikut serta lomba , mulai dari lomba bertutur tingkat sekolah, kecamatan dilanjut tingkat Kabupaten. 

    "Pemenang lomba bertutur nanti akan ikut lomba di tingkat Provinsi dengan harapan peserta lomba hari ini akan memberikan motivasi bagi kawan-kawannya di sekolahan betapa pentingnya membaca agar pengetahuan bertambah," pungkasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan