Musrenbang RPJPD Provinsi Bengkulu Tahun 2025-2045 : Wujudkan Bengkulu Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Musrenbang RPJPD Provinsi Bengkulu Tahun 2025-2045-Raditya Farosta-RADAR BENGKULU

Semua fokus tersebut telah dirangkum dan mendapatkan masukan dari semua pemangku berkepentingan hingga bisa menjadi sebuah dokumen perencanaan pembangunan daerah.

Kemudian, terkait program-program strategis Nasional, Pemerintah Provinsi Bengkulu telah memastikan bahwa itu berjalan dan kebijakan menyeluruh se-Indonesia melalui Instruksi Presiden (Inpres).

"Jadi, kami memastikan bahwa itu sinkron antara anggaran nasional terkait dengan alokasi untuk Provinsi Bengkulu," tutup Gubernur Rohidin.(ae2/prw)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan