Menunggu Waktu Berbuka dan Sahur dengan Membaca Al Qur'an

Menunggu Waktu Berbuka--

RADAR BENGKULU, BENTENG - Berbagai segmen masyarakat menjadi tujuan dakwah bagi penyuluh agama Islam (PAI) non PNS di kecamatan Pondok kelapa.

Termasuk kalangan milenial atau generasi remaja dan generasi muda yang sedang mencari jati dirinya.

Ajakan kalangan Milenial untuk mencintai Al-Qur'an ini disampaikan oleh Sajuri anggota PAI non PNS kecamatan Pondok Kelapa kabupaten Benteng di masjid Allatifa Alhasahah desa pasar pedati.

Sajuri menyampaikan, kepada Milenial dari pada mereka menghabiskan waktu menunggu berbuka atau bersaur dengan hal-hal negatif seperti balapan liar, tawuran, domino, bermain kartu dan sebagainya maka lebih baik dengan membaca Al-Qur'an 

BACA JUGA:Gubernur Minta Seluruh Masjid Adakan Murokaz Al-Quran

BACA JUGA:Inilah Menu Berbuka Puasa ala Nabi Muhammad SAW

"Karena dengan membaca Al-Qur'an maka manusia akan mendapat pahala dan safaat dari Al-Qur'an di Yaumil mahsyar," terangnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan