Dolar Amerika Urutan ke 10, Ini Dia Nama 10 Mata Uang Tertinggi di Dunia Tahun 2024

Senin 28 Oct 2024 - 01:27 WIB
Reporter : fahmi
Editor : syariah m

 

Nilai 1 KYD = 1,20 dolar Amerika = Rp 19.392

 

Dolar Kepulauan Cayman pertama kali diperkenalkan tahun 1970 dan dipatok pada dollar. Negara ini berada di wilayah Inggris Karibia yang diketahui sebagai pusat keuangan dan perdagangan laut lepas. Umumnya masyarakat menukar dolar Cayman dengan dolar Amerika untuk tujuan tertentu.

 

8. Swiss Franc (CHF)

 

Nilai 1 CHF = 1,13 dolar Amerika = Rp 18.260,80

 

Franc Swiss adalah mata uang resmi di Swiss dan Liechtenstein yang pertama kali diperkenalkan tahun 1850. Awalnya mata uang ini berpatokan ke Euro hingga akhirnya memilih untuk mengambang bebas. Swiss mengambil keputusan tersebut demi keamanan dan stabilitas politik di negaranya.

 

9. Euro (EUR)

 

Nilai 1 EUR = 1,08 dolar Amerika = Rp 17.452,80

BACA JUGA:Pesona Bukit Kayoe Putih, Tempat Wisata Terbaru di Mojokerto Yang Menawarkan Keindahan Alam Perbukitan

Euro adalah mata uang resmi bagi 20 dari 27 negara yang tercatat pada wilayah Uni Eropa. Mata uang ini menjadi yang terbesar kedua setelah dolar Amerika sebagai cadangan yang banyak diperdagangkan. Koin dan uang Euro mulai beredar di tahun 2002 tanpa berpatokan dengan nilai mata uang manapun.

Kategori :