Masih Ragu Manfaat Toge? Simak 6 Kandungan Nutrisi Toge yang Baik untuk Tubuh

Telah Teruji Klinis, Berikut 6 Manfaat Toge Yang Banyak Mengandung Nutrisi Bagi Kesehatan Tubuh-Ist-

Memperlancar pencernaan

Toge merupakan sayuran yang mengandung serat cukup banyak. Dengan demikian, konsumsi kecambah dapat melancarkan sistem pencernaan dan mencegah sembelit.

 

Menjaga kesehatan liver

Selain itu toge juga bermanfaat untuk kesehatan liver. Hal ini dikarenakan toge mengandung senyawa yang mampu meningkatkan detoksifikasi hati. 

Bahkan, mengonsumsi tauge juga bisa mengurangi rasa mabuk dan mual.

 

Mengatur gula darah

Manfaat tauge lainnya adalah dipercaya mampu mengatur gula darah. 

 

Hal ini karena kecambah dapat meningkatkan resistensi insulin. Dengan demikian, kacang-kacangan cukup aman bagi penderita diabetes.

 

Meningkatkan sistem imun tubuh

Manfaat toge bagi kesehatan yang tidak boleh diabaikan adalah dapat meningkatkan sistem imun tubuh. 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan