Lagi Banyak Daging Kurban, Yuk Masak Semur Daging Kombinasi Kacang Merah dan Jengkol

Lagi Banyak Daging Kurban, Yuk Masak Semur Daging Kombinasi Kacang Merah dan Jengkol-Ist-

 

RADARBENGKULU.BACAKORAN.CO - Hari raya idul adha tahun 2024 membawa keberkahan bagi semua umat muslim, pasalnya di sejumlah mesjid, perkantoran dan yayasan melaksanakan pemotongan hewan kurban dan dagingnya akan dibagikan ke masyarakat.

Mumpung lagi banyak daging, maka kali ini kami akan sajikan resep masakan semur daging kombinasi kacang merah dan jengkol, mudah mudahan resep ini bisa dipraktikan di rumah. 

Berikut bahan bahan yang harus disiapkan bunda bila ingin memasak semur daging sapi:

BACA JUGA:Nokia Moonwalker 5G, HP Canggih Layar Sumper AMOLED di Tenagai Snapdragon 888, Baterai Jumbo

BACA JUGA:Bocoran HP Gaming Terbaru yang Siap Dipasarkan di Indonesia, Intip Harga dan Spesifikasinya!

1. Siapkan 500 gram atau lebih daging sapi.

2. Siapkan pula satu siung atau lebih bawang bombai, diiris.

3. Kemudian siapkan kecap manis, gula merah, gula pasir dan kaldu sapi bubuk secukupnya aja ya bunda.

BACA JUGA:Lenovo ThinkPad X1 2-in-1: Laptop Bisnis Premium Dengan Intel Core Ultra

BACA JUGA:Polres Bengkulu Selatan Bagikan 250 Paket Sembako kepada Masyarakat

Bumbu yang halus:

- Siapkan 7 siung bawang merah

- 5 siung bawang putih

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan