Unit Bekasnya Sudah Seharga Motor 250cc, DFSK Glory 560 Tahun Muda Dibekali Fitur yang Canggih
Unit Bekasnya Sudah Seharga Motor 250cc, DFSK Glory 560 Tahun Muda Dibekali Fitur yang Canggih-Ist-
SUV tidak lengkap tanpa performa bertenaga dan DFSK Glory 560 dibekali mesin 1,5 liter turbocharged yang menghasilkan tenaga maksimal 150 PS dan torsi hingga 230 Nm, tertinggi di kelasnya. Belum lagi penambahan CVT (Continuoly Variable Transmision) yang menjamin kelancaran transmisi tenaga ke roda depan dan penghematan bahan bakar terbaik.
Menarik, bukan? Dengan harga bekas Rp 120 jutaan, Anda akan mendapatkan SUV berukuran cukup besar dengan mesin turbo.