5 Pilihan Mobil Seken Murah yang Wajib Dipertimbangkan, dengan Harga Rp. 70 Jutaan sudah Dilengkapi Fitur

5 Pilihan Mobil Seken Murah yang Wajib Dipertimbangkan, dengan Harga Rp. 70 Jutaan sudah Dilengkapi Fitur Canggih -Poto ilustrasi-
Menariknya, Xenia 2007 mengandalkan sistem penggerak roda belakang (RWD), yang menjadikannya masih kuat di jalur menanjak, walaupun memiliki kapasitas mesin yang relatif kecil.
Datsun Go+ Panca 2014–2015: LCGC Terjangkau dan Praktis
Bergabung dalam kategori mobil LCGC, Datsun Go+ Panca produksi tahun 2014 sampai 2015 menjadi opsi menarik di segmen mobil ramah lingkungan.
Harga seken-nya berada di kisaran Rp 62 juta sampai Rp 85 juta.
Meskipun saat ini tidak dipasarkan secara resmi di Indonesia, Datsun Go+ masih saja diminati sebagai kendaraan fungsional dengan harga terjangkau.
Kendaraan ini ideal untuk keluarga kecil yang memerlukan mobil harian yang hemat bahan bakar dan mudah dirawat.
Honda Jazz i-DSI 2006: Hatchback Efisien dan Responsif
Model populer Honda Jazz masih menjadi pilihan bagi penggemar hatchback, dan varian i-DSI tahun 2006 dapat dicari di pasar dengan harga antara Rp 78 juta hingga Rp 83 juta.
Mobil ini dikenal karena efisiensi konsumsi bahan bakarnya berkat teknologi i-DSI (Intelligent Dual & Sequential Ignition).