Ini Dia 8 Kebiasaan Penyebab Jerawat Betah di Wajah

Munculnya jerawat di wajah bisa dipicu oleh beragam hal, mulai dari perubahan kadar hormon, efek samping obat-obatan, hingga kebiasaan buruk yang kerap dilakukan. -poto ilustrasi-

 

6. Pemakaian produk skin care dan make up yang salah

Gantilah produk perawatan kulit dan riasan wajah yang berlabel “non-komedogenik”.

Jerawat juga makin betah di wajahmu jika alat make up yang digunakan tidak terjaga kebersihannya. Oleh karena itu, bersihkan peralatan make up kamu dengan rutin.

 

7. Konsumsi makanan manis dan olahan secara berlebihan

Terlalu sering makan makanan manis dan olahan, seperti biskuit, keik, roti putih, atau keripik kentang berkontribusi dalam betahnya jerawat di wajah. Mengonsumsi makanan yang mengandung susu dan produk olahannya juga berpengaruh terhadap kemunculan dan betahnya jerawat di wajah.

 

8. Stres yang tidak terkontrol

Stres memang tidak secara langsung menyebabkan jerawat. Stres yang berlebihan diketahui dapat memperburuk kondisi jerawat yang ada. Supaya hal ini tidak terjadi, terapkanlah cara mengelola stres dengan baik.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan