Berikut Ini 5 Tempat Wisata Didekat Stasiun Tanah Abang Jakarta, Tempatnya Menarik Cocok Untuk Mengisi Waktu

Selasa 06 Aug 2024 - 08:50 WIB
Reporter : eka purnama
Editor : syariah m

 

radarbengkulu.bacakoran.co - Sebagai salah satu tempat wisata menarik di Jakarta, Stasiun Tanah Abang dikenal sebagai pasar tekstil yang megah dan pusat aktivitas yang ramai.

Namun, menurut pramuwisatanya di sekitar Tanah Abang juga terdapat berbagai tempat wisata menarik yang bisa Anda kunjungi.

Bahkan, banyak di antaranya yang gratis! Mari kita lihat beberapa tempat wisata di sekitar Stasiun Tanah Abang dikutip dari sumber gorajuara.com:

- Museum Tekstil

Museum Tekstil adalah tempat wisata yang tepat untuk mempelajari sejarah dan perkembangan industri tekstil Indonesia.

Terletak hanya beberapa langkah dari Stasiun Tanah Abang, museum ini menawarkan koleksi tekstil yang mewakili kekayaan budaya Indonesia.

Alamat Jalan K.S. Tubun No. 2-4, Kota Bambu Sel, Palmerah, Jakarta Barat. Harga tiket masuk Rp5.000.

- HOLEO Golf & Museum

Jika Anda menyukai golf namun belum pernah berkesempatan untuk bermain di lapangan yang sebenarnya, HOLEO Golf & Museum adalah tempat wisata  yang tepat untuk Anda.

Di sini, Anda dapat bermain golf dengan fasilitas yang sangat baik dan mengambil foto di tempat-tempat yang estetis.

Alamat: Jl. Cilamaya No.3, Cideng, Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat. Harga Tiket: Rp80.000 - Rp200.000.

- Galeri Indonesia Kaya

Galeri Indonesia Kaya Terletak di Grand Indonesia West Mall, Galeri Indonesia Kaya merupakan tempat wisata yang tepat bagi para pecinta seni dan budaya.

Di sini, pengunjung dapat menikmati berbagai karya seni, musik, dan informasi mengenai budaya dan satwa Indonesia tanpa harus membayar tiket masuk.

Kategori :