Tak Sembarangan, Ini Aturan Minum Jus Buah Bit Untuk Menaikan HB Darah

Rabu 09 Apr 2025 - 07:51 WIB
Reporter : Tim redaksi
Editor : herdi
Tak Sembarangan, Ini Aturan Minum Jus Buah Bit Untuk Menaikan HB Darah

-Konsumsi cairan yang banyak seperti air putih setidaknya 2 liter sehari

 

-Olahraga secara teratur

 

-Konsumsi suplemen tambah darah yang ada kandungan asam folat, vitamin B12 dan zat besi juga bisa dari makanan, salah satunya jus buah bit cuma kalau dari makanan kita tidak tahu takaran yang tepat jadi bisa efektif bisa tidak, boleh juga konsumsi jus ini atau makan buahnya langsung untuk berapa banyak tidak ada literatur dan juga tidak bisa hanya mengandalkan buah ini saja sebaiknya konsumsi makanan dan minuman bervariasi yang terkandungan vitamin dan mineral

 

Jika keluhan hipotensi alami tidak membaik segera temui dokter agar mendapatkan penanganan yang lebih tepat.

Kategori :