Wajib Coba! 5 Makanan Tradisional Khas Banyuwangi Yang Sayang Untuk Dilewatkan, Rasanya Nikmat dan Bergizi

Selasa 12 Nov 2024 - 09:08 WIB
Reporter : Eka purnama
Editor : Syariah m

 

Botok tawon

Jika Botok Lamtoro sudah biasa, Banyuwangi memiliki Botok Tawon.

 

Hidangan ini terbilang unik karena menggunakan sarang tawon sebagai bahan dasarnya. Sarang tawon ini kemudian dimasak dengan bumbu dasar seperti bawang merah, bawang putih, cabai dan tomat. Kemudian dibungkus dengan daun pisang dan dikukus.

 

Hidangan ini cocok disajikan dengan nasi putih hangat.

 

Menurut Ahmad, sarang tawon merupakan sumber protein yang baik. Ia mengandung asam amino esensial yang dibutuhkan untuk pertumbuhan dan perkembangan tubuh.

Kategori :