Kita Harus Tahu,Nama-nama yang Dilarang Nabi Muhammad SAW

Nabi Muhammad SAW juga melarang para orang tua memberi nama-nama ini pada anaknya,Namun, tak sedikit orang tua yang gegabah dan tidak mengerti dalam pemberian n-poto ilustrasi-

Sebagai contoh, Huyam (cinta yang membara) atau yang artinya gila dalam cinta. Atau diberi nama Fatin (yang menggoda).

 

Selain itu, para ulama sebagaimana dituturkan oleh Ibnu Hazm menyepakati bahwa haram hukumnya untuk memberikan nama yang menunjukkan penghambaan kepada selain Allah SWT.

 

Seperti nama Abdul Uzza (hamba Uzza), Abdu Hubal (hamba Hubal), Abdu Umar (hamba Umar), dan Abdul Ka'bah (hamba Ka'bah), kecuali Abdul Muthalib. Di mana Uzza dan Hubal merupakan nama berhala yang disembah orang musyrik di zaman jahiliyah, sementara Abdul Muthalib adalah kakek Rasulullah SAW sekaligus pemuka suku Quraisy.

 

Itu tadi sederet nama-nama yang sebaiknya dihindari. Jadi, para orang tua hendaknya memberi nama terbagus dengan arti baik kepada anak-anaknya serta lebih teliti lagi dalam menamai anaknya, ya.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan