Inilah Model Rambut Comma Hair yang Trendy Saat Ini

Model rambut comma hair yang trendy ala artis Korea.--Pinterest--

RADAR BENGKULU.BACAKORAN.CO - Saat ini model comma hair menjadi salah satu tren terbaru dari potongan rambut yang sedang menarik perhatian. Bahkan, potongan rambut comma hair ini seringkali digunakan oleh banyak artis Korea. Lantaran, gaya rambut ini tak hanya unik, tapi juga memadukan serta mengesankan kreativitas untuk ciptakan tampilan yang memukau.

Seperti dikutip dari laman DISWAY.ID, dinamakan comma hair atau rambut koma ini dikarenakan bentuknya yang seperti tanda koma (,). Potongan gaya ini akan memperlihatkan bagian dari depan rambut yang dipotong pendek dan juga seperti melengkung dan membentuk tatanan yang mengingatkan tanda baca itu.

Adapun salah satu kelebihan atau keunggulan dari potongan rambut koma ini, yakni cocok dipakai dalam berbagai bentuk wajah. Itu mulai dari oval, bulat, hingga persegi. Yang mana, gaya rambut tersebut juga bisa disesuaikan untuk tonjolkan fitur wajah.

Berikut ini ada sejumlah gaya atau style keren dari comma hair yang wajib kamu coba agar seperti ala artis Korea.

1. Textured Comma Hair

Nah, rekomendasi model rambut comma hair yang pertama adalah textured comma hair yang bisa membentuk dimensi tambahan seperti tekstur pada rambut. Ujung rambut ini akan melengkung ke dalam seperti tanda koma yang ikonik.

BACA JUGA:Simak Tata Cara dan Niat Puasa Sunnah Arafah, Salah Satu Keutamaannya Dapat Dijauhi Siksa Api Neraka

BACA JUGA:Ini Cara BPJS Kesehatan Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat

Akan tetapi, tambahan tekstur yang berikan kesan lebih berantakan dan kasual ini juga digabungkan dengan sentuhan modern dengan kesan yang retro, namun selalu klasik.

2. Comma Hair with Undercut Layer

Gaya rambut selanjutnya adalah Comma hair dengan Undercut Layer dengan kombinasi yang inovatif serta gaya rambut klasik dengan gaya model rambut yang lebih edy.

Adapun yang membedakan dari potongan comma hair dengan undercut layer ini ialah diterapkan dibagian bawah rambut yang sedikit detail layer di bagian atasnya.

Dengan mencoba potongan comma hair undercut ini akan membuat penampilan kamu makin ganteng serta berkharisma, lho!

3. Comma Hair with Two Block

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan