5 Tempat Makan Sup Iga di Semarang

tempat makan sop iga di semarang ini, cocok dinikmati bersama keluarga-Poto ilustrasi-

 

Terletak di Jalan Sultan Agung, Gajahmungkur, restoran ini terkenal dengan berbagai pilihan sop iga dan iga bakar yang enak. 

 

Selain sop iga, Anda juga dapat mencoba sop buntut dan ayam goreng dengan harga yang cukup bersahabat, yaitu sekitar Rp 57.000 hingga Rp 62.000 per porsi. 

 

Ayam Goreng & Sop Buntut Daging Pak Supar

 

Terletak di Jalan Moh. Suyudi Nomor 48, Miroto, lokasi ini menjadi pilihan utama bagi banyak pelancong dan warga setempat. 

 

Sop buntut dan ayam goreng di tempat ini memiliki daging yang empuk dan segar, ditambah sambal korek yang pedas dan membuat ketagihan. 

 

Datang lebih awal untuk menghindari kerumunan, terutama saat waktu makan siang atau malam. 

 

Ayam Goreng & Sop Buntut Pak Paimin

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan