Berat Badan Naik, Inilah 8 Cara Praktis Menurunkannya

Kamis 22 Aug 2024 - 07:06 WIB
Reporter : Adam
Editor : syariah m

Sewaktu diet, kamu tidak perlu menghindari makanan yang kamu suka. Jika kamu menjauhi makanan tersebut, keinginanmu untuk mengonsumsinya malah akan jadi lebih kuat. Kuncinya bukan menjauhi, tapi membatasinya. Sebagai contoh, kamu bisa membeli kue kering satuan, ketimbang membelinya dalam kotak atau stoples.

 

7. Tidur Yang Cukup

 

Selain menjaga pola makan, pastikan waktu tidurmu juga tercukupi dengan baik. Karena, jika kamu kurang tidur, produksi hormon ghrelin yang merangsang nafsu makan dapat meningkat.

Efeknya, kamu akan mengonsumsi makanan berkalori tinggi dalam jumlah banyak. Tentunya hal ini akan membuat diet penurunan berat badanmu jadi berantakan.

 

8. Olahraga Yang Rutin

 

Bukan rahasia umum  lagi bahwa olahraga dikaitkan dengan penurunan berat badan. Melakukan olah raga yang dilakukan secara rutin akan membantu membakar kelebihan kalori yang tidak bisa dipangkas hanya dengan menjalani diet.

Begitulah, anda dapat mempraktikkan cara diatas untuk menurunkan berat badan sebagaiman dirilis dari www.alodokter.com.

Kategori :