Hujan IKN

Senin 12 Aug 2024 - 19:48 WIB
Editor : Azmaliar
Hujan IKN

Tentu bukan faktor hujan itu yang membuat PDI-Perjuangan punya rencana sendiri: ketua umumnya, Megawati Soekarnoputri, diinginkan agar pilih  menghadiri upacara 17 Agustus di sekolah partai di Kebagusan, Jaksel.

Berarti Megawati akan absen di acara kenegaraan itu –seperti yang dia lakukan selama Susilo Bambang Yudhoyono menjabat sebagai presiden dua periode.

Mungkin Asosiasi Pawang Hujan Nusantara –belum ada singkatannya– punya usul memindahkan hujan IKN ke Jakarta –agar politik ibu kota sedikit reda.(Dahlan Iskan)

Kategori :

Terkait

Rabu 12 Mar 2025 - 21:45 WIB

Air Mata

Selasa 11 Mar 2025 - 21:49 WIB

Wanita Danantara

Minggu 09 Mar 2025 - 21:44 WIB

Daging Mentah

Sabtu 08 Mar 2025 - 18:59 WIB

Preman Saham

Kamis 06 Mar 2025 - 21:03 WIB

Lubang Sama