3 Webcam Logitech Terbaik 2024, Miliki Kualitas Unggul Yang Telah Diuji Oleh Ahlinya

Minggu 30 Jun 2024 - 06:04 WIB
Reporter : Naura qristina
Editor : Syariah muhammadin

RADAR BENGKULU - Pada laptop, biasanya sudah terdapat kamera bawaan, hanya saja kebanyakan memiliki kualitas yang biasa saja dan kurang jernih. 

 

Untuk beberapa orang itu menjadi masalah, contohnya seorang content creator yang membutuhkan hasil kamera yang jernih untuk merekam video ataupun live streaming. 

BACA JUGA:Bupati Kaur Sambut 98 Jemaah Haji yang Tiba di Kabupaten Kaur

BACA JUGA:Ini Tujuan Pembekalan Tenaga Pendamping Pertanian

Maka dari itu, banyak orang yang menggunakan webcam eksternal sebagai solusinya, karena biasanya menawarkan kualitas kamera yang lebih baik. 

Dilansir pada Trusted Review, berikut 3 webcam Logitech terbaik tahun 2024 yang memiliki kualitas unggul dan telah diuji oleh ahlinya, beserta kelebihan dan kelemahannya. 

BACA JUGA:Ini Tujuan Pembekalan Tenaga Pendamping Pertanian

1. Logitech StreamCam

 

Kelebihan

+ Desain ramping dan abu-abu

+ Solusi pemasangan yang nyaman

+ Hasil halus dan detail

 

Kategori :