Gampang Banget! Ini Resep Kue Akar Kelapa Renyah, Asin dan Tahan Lama, Kue Lebaran Paling Laris

Kamis 21 Mar 2024 - 08:03 WIB
Reporter : eka pertama sari
Editor : Syariah muhammadin

-130 gr gula pasir halus

-1 sendok teh garam

-1 kotak santan instan (65 ml

-500 g tepung ketan putih

-50 g wijen

-180 ml air

-120 gr margarin

BACA JUGA:Dorong Percepatan DAK 2024, Bupati Mian Pimpin Rapat Kesiapan

BACA JUGA:Komitmen Terhadap Aturan, Bupati Mukomuko Angkat Pegawai Kelurahan Jadi Pejabat Eselon 2 Tanpa Lelang

Langkah-langkahnya:

Campur telur, gula pasir, garam dan santan instan dalam mangkuk. Aduk rata hingga gula larut.

Tambahkan tepung ketan, wijen dan air sedikit demi sedikit sambil diaduk.

Tambahkan margarin dan uleni adonan dengan tangan hingga kalis dan tidak lengket. 

Tempatkan adonan dalam plastik segitiga dengan ujung bintang.

Panaskan minyak goreng secukupnya dalam wajan.

Semprotkan adonan kue akar kelapa ke dalam minyak panas dengan menggunakan spuit.

Kategori :