Ini Harga dan Estimasi Cicilan Mobil Bekas Jenis Sedan, Cek Unitnya

Sabtu 31 May 2025 - 00:26 WIB
Reporter : Fahmi
Editor : syariah m
Ini Harga dan Estimasi Cicilan Mobil Bekas Jenis Sedan, Cek Unitnya

Asri menambahkan apabila masyarakat ingin mengetahui lebih detail mengenai harga dan ketersediaan unit, calon pembeli dapat mengunjungi pool Bluebird terdekat atau menghubungi Tri Winarsih di nomor 087770608777 selaku perwakilan untuk penjualan eks armada Bluebird Group.(*)

 

Berikut skema cicilan di bawah Rp 2 Juta per bulan:

 

Nissan Almera 2013 Dijual Rp 60 Juta

 

Uang Muka Rp 27,5 Juta:

 

Tenor 47: Rp 1.246.000/bulan

Tenor 35: Rp 1.523.000/bulan

 

Uang Muka Rp 25 Juta:

 

Tenor 47: Rp 1.491.000/bulan

Tenor 35: Rp 1.824.000/bulan

 

Kategori :