Jadi Langkah Awal Tata Kelola yang Lebih Transparan LHP Badan Bank Tanah Diserahkan BPK

Minggu 11 May 2025 - 20:05 WIB
Reporter : tim redaksi
Editor : Azmaliar
Jadi Langkah Awal Tata Kelola yang Lebih Transparan LHP Badan Bank Tanah Diserahkan BPK

Akhsanul optimistis, jumlah tersebut akan terus bertambah seiring kerja sama dengan Kementerian ATR/BPN yang semakin solid ke depan.

Sinergi Jadi Kunci Keberlanjutan

Sebagai penutup, Akhsanul menyampaikan apresiasi kepada seluruh jajaran Badan Bank Tanah atas koordinasi selama proses evaluasi berlangsung.

Ia juga menyampaikan permohonan maaf apabila ada hal yang kurang berkenan selama proses audit.

Langkah ini menegaskan pentingnya sinergi antara lembaga pengelola tanah dan lembaga pemeriksa keuangan untuk mewujudkan pertanahan nasional yang tertata, adil, dan berpihak pada kepentingan publik.(*)

Kategori :