Inilah 10 Tradisi Unik yang Sering Dilakukan saat Lebaran Idul Fitri di Berbagai Daerah, termasuk di Bengkulu

Jumat 04 Apr 2025 - 10:18 WIB
Reporter : Eka
Editor : Herdi
Inilah 10 Tradisi Unik yang Sering Dilakukan saat Lebaran Idul Fitri di Berbagai Daerah, termasuk di Bengkulu

Takbir Berkeliling 

Pada malam sebelum Idulfitri, masyarakat melakukan takbir keliling. 

 

Umumnya, pawai ini dihiasi dengan bedug, obor, dan instrumen musik tradisional, yang meningkatkan suasana malam kemenangan. 

 

Ziarah Makam 

Menjelang atau setelah shalat Idulfitri, banyak keluarga melakukan ziarah ke makam orang tua atau sanak saudara untuk berdoa dan mengenang mereka. 

 

Halal bi Halal 

Tradisi untuk saling memaafkan ini melambangkan rasa kebersamaan. 

 

Tidak hanya di lingkungan keluarga, acara halal bi halal juga diselenggarakan di tempat kerja, sekolah, sampai kampus seperti di Untar. 

 

Ronjok Sayak (Gunung Api Bakar) di Bengkulu 

Di Bengkulu, terdapat tradisi membakar tumpukan tempurung kelapa yang disebut Ronjok Sayak pada malam takbiran. 

 

Kategori :