Untuk Orang yang Sombong, Ini Agar Sadar Diri dan Introspeksi

Untuk Orang yang Sombong, Ini Agar Sadar Diri dan Introspeksi-poto ilustrasi-

2. “Kadang Tuhan tidak akan mengubah suatu keadaan yang terjadi disekitarmu, karena dia ingin mengubah apa yang ada didalam hatimu.”

 

3. “Kelemahan dan kekurangan diberikan Tuhan agar kita jauh dari kesombogan.”

 

4. “Sombong itu tidak akan mengalahkan kehendak Tuhan.”

 

5. “Kehebatanmu tidak akan bertahan lama, semua sudah diatur Tuhan. Jika kehebatan itu sudah dicabut oleh-Nya kamu hanya bisa gigit jari dengan kesombonganmu.”

 

6. “Manusia Sombong itu biasanya akan termakan sendiri oleh Kesombongannya. Waktu nya akan ditentukan oleh Tuhan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan