Sama- Sama Nomor 2, Apa Ini Pertanda Rohidin dan Gusnan Akan Terpilih Lagi

Sama- Sama Nomor 2-Ist-

RADAR BENGKULU, MANNA - Nomor urut calon Bupati Bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi dan calon Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah sama-sama nomor 2. 

Apakah ini pertanda, 2 incumbent ini akan terpilih lagi untuk melanjutkan periode pembangunan selanjutnya?

Untuk diketahui bahwa usai penetapan nomor urut yang dilaksanakan oleh seluruh Komisi Pemilihan Umum (KPU) tingkat Kabupaten.

Yang dilanjutkan oleh KPU Kota Bengkulu dan KPU Provinsi Bengkulu,yang mana sesuai prediksi bahwa Pasangan Calon(Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Rohidin - Meriani serta Bupati dan Wakil Bupati Bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi - Ii Sumirat mendapatkan nomor urut dua yang secara tidak sengaja mempunyai arti tersendiri.

BACA JUGA:Ini Titik Traffic Light yang Dibangun Pemda Bengkulu Selatan

BACA JUGA:Akhirnya PTM Kota Medan Bengkulu Selatan Beroperasi

Begitu besar arti angka dua kalau dilihat dari segi kehidupan maka angka dua bisa memperlihatkan harmoni yang artinya yang terdapat keindahan didalamnya.

Keindahan didalam kehidupan,yang nantinya akan menyatukan hal yang berbeda,yang nantinya akan bergerak menuju kebaikan serta pembangunan didalam sebuah perputaran kehidupan.

Angka dua ini juga menunjukkan kekompakan antara kedua belah pihak yang saling berbeda,dengan menyatukan apa yang menjadi perbedaan tersebut untuk menuju kebaikan. Kalau dalam pemilihan pemimpin dapat menciptakan harmoni tersebut yang nantinya mampu menciptakan keindahan dalam kehidupan dimana tempat pengabdiannya kelak.

Dalam kepemimpinan nantinya,terkait angka dua seorang pemimpin akan mengerti akan posisinya masing - masing,kalau harmoni itu bisa terwujud dengan dua yang berbeda serta memahami apa yang harus dilakukan niscaya dalam kepemimpinannya akan bisa menciptakan kesejahteraan dan kedamaian.

BACA JUGA:Gubernur Rohidin Mersyah Kukuhkan Lima PjS Bupati dan Perpanjangan Pj Walikota

BACA JUGA:Calon Gubernur Bengkulu Ungkap Rekam Jejak Saat Pengundian Nomor Urut

Bagi orang yang mampu menciptakan harmoni dengan menyamakan dua perbedaan,seperti pemilihan pemimpin mendapatkan nomor urut dua,yang mana nomor urut dua ini bisa melambangkan kesuksesan dan keberhasilan dengan menciptakan kondisi yang lebih baik.

Didalam tata kelola pemerintahan,bagi pemimpin yang mendapatkan nomor urut dua,niscaya akan memahami tanggung jawab dan beban sebagai pemimpin yang harus dipikulnya,yang telah diberikan amanah oleh masyarakat untuk menciptakan sebuah perubahan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan