Ingin Menjadi Istri Salehah? Sifat Ini yang Harus Dimiliki Istri

Menjadi istri salehah tentunya menjadi keinginan setiap kaum muslimah untuk dapat meraih ganjaran besar di dunia dan akhirat-poto ilustrasi-

radarbengkulu.bacakoran.co - Menjadi istri salehah tentunya menjadi keinginan setiap kaum muslimah untuk dapat meraih ganjaran besar di dunia dan akhirat.

Istri salehah bagi seorang lelaki adalah sebaik-baik perhiasan dunia.

Hal ini sebagaimana dikatakan Rasulullah SAW dalam hadits yang dinukil dari buku Menjadi Istri Seperti Khadijah karya Ibnu Watiniyah, dari Amr Ibnu RA, beliau bersabda:

"Dunia adalah perhiasan, dan sebaik-baik perhiasan dunia adalah wanita salehah." (HR Muslim).

Dilansir dari https://www.detik.com pahala bagi istri salehah juga telah diterangkan melalui beberapa hadits. Salah satunya diriwayatkan dari Abu Umamah, beliau berkata, "Seorang wanita menemui Rasulullah SAW sambil membawa dua anak kecil. Dia menggendong satu anaknya dan menuntun yang lain.

Lalu Rasulullah SAW bersabda, 'Wanita-wanita yang hamil, melahirkan, dan penuh kasih sayang, jika mereka tidak melakukan keburukan kepada suami dan mereka rajin mengerjakan sholat, pasti mereka masuk surga.'" (HR Ahmad dan Ath-Thabrani).

BACA JUGA:Desa Pasar Seluma Disulap Jadi Pilot Project Kampung Bahari Nusantara

BACA JUGA:6 Rekomendasi Tempat Makan Durian Di Malaysia, Cocok Untuk Tujuan Wisata Kuliner

Lantas, apa saja ciri-ciri istri salehah dalam Islam? Dilansir dari buku Ajak Aku ke Surga Ibu karya Rizem Aizid, berikut ini di antaranya.

 

Ciri-ciri Istri Salehah dalam Islam

 

1. Taat dan Bertakwa kepada Allah SWT

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan