Ternyata Madu Sangat Bermanfaat Loh Untuk Wajah, Berikut Informasinya

Ternyata Madu Sangat Bermanfaat Loh Untuk Wajah, Berikut Informasinya-Poto ilustrasi-

Madu mampu mengatasi masalah kulit wajah, seperti eksim. Penyakit ini bisa membuat kulit menjadi kering, gatal, hingga kemerahan. Manfaat madu dalam mengatasi eksim diperoleh berkat kandungan bahan aktif metilglioksal yang bersifat anti bakteri dan anti peradangan.

Namun, masih diperlukan penelitian lebih lanjut mengenai manfaat madu untuk wajah ini.

 

7. Mencegah kerusakan kulit akibat radikal bebas

 

Mencegah kerusakan kulit akibat radikal bebas juga merupakan salah satu manfaat madu untuk wajah. Pasalnya, madu kaya akan antioksidan, seperti flavonoid dan asam fenolik, yang mampu melindungi kulit dari bahaya paparan radikal bebas.

Untuk mendapatkan berbagai manfaat madu untuk wajah di atas, Anda bisa menggunakan madu sebagai masker wajah. Berikut ini adalah cara membuat dan menggunakannya dengan tepat:

 

Cuci wajah dengan air dan sabun wajah sesuai jenis kulit.

 

Keringkan wajah menggunakan handuk bersih.

 

Oleskan madu secara merata menggunakan kuas kecantikan yang bersih.

 

Diamkan masker madu selama 20–30 menit.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan